Kades Gabel Garap Sawah 20 kotak, Semua Ludes Di Mangsa Wereng
PONOROGO (TEROPONGREYOG) - Hama wereng yang menyerang sebagian besar petani di kabupaten Ponorogo mengakibatkan kerugian mencapai jutaan Rupiah. Selain iklim yang tidak bisa diprediksi, menurut masyrakat penanganan dari Dinas terkait tidak profisional dan lamban. Akibatnya sebagian besar petani mengalami kerugian.
Seperti halnya yang di alami warga Desa Gabel Kecamatan Kauman Kabupaten Ponorogo. Ratusan hektar tanaman padi milik warga yang berada di Dusun Etan Gedong mengalami gagal panen. Dan hal tersebut di benarkan oleh Kades Gabel Sugianto, bahwa musim panen tahun ini gagal akibat serangan hama wereng. "Benar Mas, hampir semua tanaman padi milik warga Gabel terserang Hama Wereng, rata-rata petani cuma bisa menikmati hasil panen mereka 1/3 dari hasil biasanya”teranghnya.

Masih menurut Kades Sugianto, bahwa hama wereng mulai menyerang petani semenjak tanaman padi mulai berbunga (njebul) yaitu saat padi berusia sekitar 60 hari. "Sejak umur 60 hari hama wereng mulai menyerang tanaman kami, saking ganasnya hama ini, satu hari terserang empat hari selanjutnya tanaman padi kelihatan menguning dan mati." Ungkap Kades sambil menunjukan contoh padi miliknya yang juga terserang wereng.
Segala upaya telah di lakukan termasuk penyemprotan yang di sarankan dari PPL Dinas Pertanian tetapi tidak mempan. Dan Kades berharap dari Pemerintah ada perhatian yang lebih kepada para petani, terutama mereka yang telah menjadi korban dari ganasnya hama Wereng ini, tindakan secara langsung dan solusi dari Pemerintah Daerah syukur ada bantuan bagi mereka yang mengalami gagal panen.(warok)
Related Posts :
GEDUNG DI BONGKAR, KESURUPAN SISWI SMK 2 PONOROGO SEMAKIN MENJADI
PONOROGO TEROPONGREYOG),- SMK Negeri 2 ponorogo atau yang sering disebut SMKK Paju pada Kamis, 02 Oktober 2014 kemarin mengalami hal … Read More...
Lagi, Jalan Berlubang Ditanami Pohon Pisang
PONOROGO (TEROPONGREYOG),- Tampaknya permasalahan jalan rusak atau jalan berlubang sudah menjadi ciri kas Kabupaten Ponorogo. Baik jala… Read More...
Pria 26 Tahun Gantung Diri Di Kamar Mandi, Gemparkan Warga
PONOROGO (TEROPONGREYOG),- Sungguh perjalanan hidup yang salah, apa yang dilakkan Eko Setiawan, warga Ngrukem, kecamatan Mlarak Pponporogo… Read More...
20 Jamaah Indonesia, Jadi Korban Crane Yang Roboh di Masjidil Haram
MAKAH (TEROPONGREYOG)- Seperti dikabarkan beritasatu.com, sedikitnya 87 orang tewas dan 184 orang lainnya terluka akibat tertimpa crane … Read More...
Lokalisasi Kedungbanteng Akan Resmi Ditutup Bulan Juni Mendatang
PONOROGO (TEROPONGREYOG) - Rupanya penutupan lokalosasi Kedungbantheng bukan sekedar wacana saja. Pihak Pemerintah Provinsi Jawa Timur p… Read More...
0 Response to "WERENG HANCURKAN HARAPAN PETANI GABEL"
Post a Comment
Note: only a member of this blog may post a comment.